Langsung ke konten utama

Postingan

Kisi-kisi Ujian Nasional Rekayasa Perangkat Lunak Kurikulum 2013 Revisi Tapel 2017-2018

Kisi-kisi Ujian Nasional Rekayasa Perangkat Lunak Kurikulum 2013 Revisi Tapel 2017-2018 Dalam kisi-kisi Ujian Nasional K13 Revisi tahun ini ada banyak perubahan dibanding dengan dengan soal-soal tahun sebelumnya. Salah satu yang paling mencolok adalah pengurangan materi yang menjadi lima materi pokok, sehingga memudahkan kita untuk memetakkan materi. Lansung saja berikut ini materinya: Baca juga: Kisi-kisi Ujian Nasional Teknik komputer dan Jaringan Kurikulum 2013 Revisi Kisi-kisi Ujian Nasional Multimedia Kurikulum 2013 Revisi Tapel 2017-2018 Demikian share penulis tentang kisi-kisi Ujian Nasional RPL K13 Revisi. Semoga bermanfaat.
Postingan terbaru

Kisi-kisi Ujian Nasional Multimedia Kurikulum 2013 Revisi Tapel 2017-2018

Kisi-kisi Ujian Nasional Multimedia Kurikulum 2013 Revisi Tapel 2017-2018 Dalam kisi-kisi Ujian Nasional K13 Revisi tahun ini ada banyak perubahan dibanding dengan dengan soal-soal tahun sebelumnya. Salah satu yang paling mencolok adalah pengurangan materi yang menjadi lima materi pokok, sehingga memudahkan kita untuk memetakkan materi. Lansung saja berikut ini materinya: Baca juga: Kisi-kisi Ujian Nasional Teknik komputer dan Jaringan Kurikulum 2013 Revisi Kisi-kisi Ujian Nasional Rekayasa Perangkat Lunak Kurikulum 2013 Revisi Tapel 2017-2018 Demikian share penulis tentang kisi-kisi Ujian Nasional Multimedia K13 Revisi. Semoga bermanfaat.

Latihan Soal UNBK TKJ Administrasi Server Kurikulum 2013 Revisi

Latihan Soal UNBK TKJ Administrasi Server Kurikulum 2013 Revisi Dalam kisi-kisi Ujian Teori Kejuruan Teknik Komputer dan Jaringan ada perubahan yang sangat signifikan. Berikut ini latihan soal administrasi server, berikut latihan soal tersebut. Baca juga: Kisi-kisi Ujian Nasional Teknik komputer dan Jaringan Kurikulum 2013 Revisi Demikian share penulis tentang latihan Administrasi Server Ujian Nasional TKJ K13 Revisi. Semoga bermanfaat.

Kisi-kisi Ujian Nasional Teknik komputer dan Jaringan Kurikulum 2013 Revisi Tapel 2017-2018

Kisi-kisi Ujian Nasional Teknik komputer dan Jaringan Kurikulum 2013 Revisi Tapel 2017-2018 Dalam kisi-kisi Ujian Nasional K13 Revisi tahun ini ada banyak perubahan dibanding dengan dengan soal-soal tahun sebelumnya. Salah satu yang paling mencolok adalah pengurangan materi yang menjadi lima materi pokok, sehingga memudahkan kita untuk memetakkan materi. Lansung saja berikut ini materinya: Baca juga: Kisi-kisi Ujian Nasional Rekayasa Perangkat Lunak Kurikulum 2013 Revisi Tapel 2017-2018 Kisi-kisi Ujian Nasional Multimedia Kurikulum 2013 Revisi Tapel 2017-2018 Demikian share penulis tentang kisi-kisi Ujian Nasional TKJ K13 Revisi. Semoga bermanfaat.

Jaringan Komputer: 7 Layer Model OSI Lengkap Beserta Penjelasannya

Jaringan Komputer: 7 Layer Model OSI Lengkap Beserta Penjelasannya Apa itu OSI? Mengirim pesan dari satu jaringan ke jaringan yang lain merupakan proses yang sangat kompleks. Sedikit cerita terbentuknya OSI, pada tahun 1977 suatu subcommittee dari International Organization for Standarddization (ISO) mulai bekerja untuk membuat beberapa set standard untuk memfasilitasi komunikasi jaringan. Pekerjaan ini selesai pada tahun 1984 dan dikenal sebagai model referensi OSI – Open System Interconnection.Model OSI ini merupakan metoda yang paling luas digunakan untuk menjelaskan komunikasi jaringan. Seksi berikut mencakup topic-topik: 7 Layer model OSI OSI yang merupakan model referensi dan bukan suatu model fisik membagi tugas-tugas jaringan kedalam 7 layer yang akan dijelaskan lebih detail berikut ini: Physical layer merupakan layer pertama, akan tetapi biasa dalam model referensi ini ditumpuk pada layer paling bawah untuk menekankan bagaimana suatu pesan di kirim melalui

Penjelasan Lengkap Topologi Logical Jaringan Komputer Beserta Ciri-cirinya

Penjelasan Lengkap Topologi Logical Jaringan Komputer Beserta Ciri-cirinya Topologi jaringan dalam telekomunikasi adalah suatu cara menghubungkan perangkat telekomunikasi yang satu dengan yang lainnya sehingga membentuk jaringan. Dalam suatu jaringan telekomunikasi, jenis topologi yang dipilih akan mempengaruhi kecepatan komunikasi. Untuk itu maka perlu dicermati kelebihan/keuntungan dan kekurangan/kerugian dari masing ‐ masing topologi berdasarkan karakteristiknya. 1. Topologi BUS • Node – node dihubungkan secara serial sepanjang kabel, dan pada kedua ujung kabel ditutup dengan terminator. • Sangat sederhana dalam instalasi • Sangat ekonomis dalam biaya. • Paket‐paket data saling bersimpangan pada suatu kabel • Tidak diperlukan hub, yang banyak diperlukan adalah Tconnector pada setiap ethernet card. • Problem yang sering terjadi adalah jika salah satu node rusak, maka jaringan keseluruhan dapat down, sehingga seluruh node tidak bisa berkomunikasi dalam jaringan tersebut.

Macam-macam Perangkat Jaringan Komputer Lengkap dengan Penjelasan dan Gambar

Macam-macam Perangkat Jaringan Komputer Lengkap dengan Penjelasan dan Gambar Tujuan dari jaringan komputer adalah agar satu komputer dan komputernya bisa lasing terhubung, setiap bagian dari jaringan komputer dapat meminta dan memberikan layanan. Pihak yang meminta/menerima layanan disebut client dan yang memberikan/mengirim layanan disebut server, atau lebih dikenal dengan nama jaringan client-server. Beberapa perangkat dibawah ini juga berperan mendukung terjadinya jaringan komputer. 1. Kabel Jaringan Kabel jaringan merupakan salah satu perangkat penting yang digunakan sebagai media penghubung antara komputer dan perangkat jaringan lainnya. Dan berikut ada beberapa jenis jenis kabel jaringan yang biasa digunakan: a. Kabel Fiber Fungsi kabel fiber optik adalah mengarahkan data dengan gelombang cahaya, kabel fiber optik biasa digunakan pada jaringan WAN untuk komunikasi suara dan data. Kabel jenis ini tidak terpengaruh oleh gelombang elektromagnetik dan sangat sesuai digunakan